Category Archives: Berita

Hutan Adat Tetap Lestari , Jangan Sampai Rusak !

PAGARALAM POS, Pagaralam – Pagaralam miliki hutan adat, berloka­si di Dusun Tebat Benawa, Kecamatan Dempo Selatan. Agar tetap lestari dan terjaga ekosistemnya, perlu adanya perhatian bersama dengan pemangku kepentingan. Untuk menselaraskan sekaligus sebagai bentuk komitmen bersama, digelar lokakarya Pengem­bangan Rencana Pengelolaan Hutan Adat Tebat Benawa, di Aula Gunung Resort Villa Hotel, kemarin (22/10). Sekaligus digelar […]

Read More

SURVEY POTENSI HUTAN ADAT MUDE AYEK – TEBAT BENAWA

Hutan Adat Mude Ayek Tebat Benawa seluas 336 Ha terletak di Hutan Lindung raja Mandare yang dikelola oleh 234 KK di desa Tebat Benawa, Pagar Alam. Hutan ini bukan hutan biasa, melainkan hutan adat yang diwarisi oleh keturunan puyang (leluhur) Kedung Samad atau Siak Alibidin. Namanya Hutan Adat Larangan Mudek Ayek Tebat Benawa. Hutan ini […]

Read More

Workshop Pengembangan Mekanisme Investasi Kemitraan di KPH Regional Sumatera Selatan

Pada hari Selasa tanggal 24 September 2019 bertempat di Hotel Harper Palembang diadakan kegiatan Workshop Pengembangan Mekanisme Investasi Kemitraan di KPH – Regional Sumatera Selatan yang merupakan bagian dari Forest Invesment Program (FIP II). Kegiatan ini dihadiri oleh Dinas Kehutanan Provinsi Sumatera Selatan, Balai Pengelolaan Hutan Wilayah V Palembang, Balai Pengelolaan DAS dan HL Musi, […]

Read More

Penyusunan Rencana Kerja Pemetaan Konflik Tenurial Kawasan Hutan dan Hutan Adat Sumatera Selatan

Pada hari Kamis 12 September 2019 diadakan rapat kerja penyusunan rencana kerja pemetaan konflik tenurial kawasan hutan dan hutan adat Provinsi Sumatera Selatan di Hotel Alts Palembang. Kegiatan ini merupakan tindak lanjut Tim Kerja PKTKH-HA Sumatera Selatan yang sebelumnya telah melakukan penyusunan draft kerangka kerja logis pada Mei 2019 lalu. Adapun tujuan dari kegiatan ini […]

Read More

WORKSHOP ISU-ISU STRATEGIS DAN RENCANA AKSI DALAM RANGKA PENYUSUNAN RENCANA PENGELOLAAN JANGKA PANJA

Pulau Sumatera memiliki sederetan taman nasional yang menyimpan keanekaragaman hayati khas Indonesia, satu di antaranya adalah Taman Nasional Sembilang. Secara administratif, Taman Nasional Sembilang terletak di Pesisir Timur Provinsi Sumatera Selatan. Taman Nasional Sembilang (TNS) sedang dalam proses merevisi dan menyusun Rencana Pengelolaan Jangka panjang (RPJPN) 2020-2029. Penyusunan rencana didasarkan atas kebutuhan kondisi di lapangan […]

Read More

RAPAT KERJA FORUM DANGKU MERANTI

Pemerintah Sumatera Selatan melalui Project Supervisory Unit (PSU) dan Project Implementing Unit (PIU) Kelola Sendang telah selesai menyusun dokumen Masterplan  Kemitraan Pengelolaan Lanskap Sembilang Dangku (Masterplan Kelola Sendang). Dokumen ini memuat rencana induk pengembangan kemitraan di Lanskap Sembilang Dangku untuk mewujudkan lanskap berkelanjutan sebagai penopang pertumbuhan ekonomi hijau (green growth) di Sumatera Selatan. Dalam implementasinya, […]

Read More

Terbitkan 98 Ribu Hektar Izin Perhutanan Sosial, Wagub Sumsel: Warga Harus Bercocok Tanam Sesuaikan

Palembang, Detik Sumsel- Wakil Gubernur Sumsel, Mawardi Yahya mengaku sangat bersyukur Pemerintah Pusat telah menerbitkan 93 izin perhutanan sosial di Provinsi Sumsel seluas 98.947,18 hektare, dengan penerima manfaat secara langsung sebanyak 14.511 kepala keluarga (KK) yang berada di dalam dan sekitar kawasan hutan. “Saya minta agar warga bisa bercocok tanam dengan menyesuaikan unsur hara tanah, […]

Read More

Lahan Sudah Legal, Petani dan Polisi Hutan Tak Lagi Kucing-kucingan

Palembang – Pemerintah akhirnya melegalkan 98 ribu hektare (ha) lahan petani di Sumatra Selatan yang pernah digarap secara liar. Lahan itu, kini mendapat izin dikelola untuk pertanian. Wakil Gubernur Sumsel, Mawardi Yahya mengatakan Pemprov mendapatkan SK perhutanan sosial sebanyak 93 izin dari pemerintah pusat. Dari 93 izin tersebut, ada lahan seluas 98.947 ha dengan penerima […]

Read More

Ribuan KK di Sumsel Terima Izin Perhutanan Sosial, Wagub : Produksi Lahan Perlu Dikawal

KBRN, Palembang : Terbitnya 93 izin perhutanan sosial untuk 14.511 kepala keluarga (KK) penerima manfaat yang berada didalam dan sekitar kawasan hutan di Sumatera Selatan disambut baik oleh Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan. Wakil Gubernur Sumatera Selatan, Mawardi Yahya, imengungkapkan, izin perhutanan sosial memberikan keuntungan bagi warga yang selama ini  memanfaatkan kawasan tanpa legalitas resmi dari […]

Read More

Sarasehan Masyarakat Perhutanan Sosial Tahun 2019

Palembang, 1 April 2019 bertempat di Asrama Haji Palembang telah diadakan acara Sarasehan Masyarakat Perhutanan Sosial dan Rapat Koordinasi Pokja PPS Sumatera Selatan 2019. Acara yang berlangsung selama 2 hari ini dihadiri oleh perwakilan Kelompok Tani Hutan (KTH), Kesatuan Pengelolaan Hutan (KPH), Penyuluh, dan beberapa instansi perbankan dan NGO yang ada di provinsi Sumatera Selatan. […]

Read More